fbpx

Tag pramuka

Mengenal Gerakan Pramuka

Mengenal Gerakan Pramuka

Pramuka adalah gerakan kepanduan yang berada di Indonesia. Gerakan Pramuka didirikan pada tanggal 14 Juli 1961 oleh Presiden pertama Indonesia, Ir. Soekarno. Tujuan Pramuka adalah untuk mengembangkan karakter para pemuda melalui berbagai kegiatan, seperti berkemah, mendaki, dan pelayanan masyarakat. Pramuka…

Monitoring Kampung Pramuka di Kwarcab Kabupaten Tasikmalaya, GKR Mangkubumi Ingatkan Pentingnya Kolaborasi

TASIKMALAYA — GKR Mangkubumi, Wakil Ketua Kwartir Nasional/Ketua Komisi Pengabdian Masyarakat bersama para andalan nasional dan staf melakukan kunjungan monitoring perkembangan Kampung Pramuka di Kwartir Cabang Kabupaten Tasikmalaya, Sabtu (18/03/2023). Dalam kunjungannya kali ini, GKR Mangkubumi mengingatkan pentingnya kolaborasi antar…